Pages

Subscribe:

Rabu, 19 Juli 2017

Suporter terbesar di Indonesia

Oke, ini adalah postingan pertama gue..
Kali ini gue akan Kasih tau beberapa suporter terbesar di Indonesia...
Sebagai fans sepakbola tentunya kita sudah mengenal nama-nama suporter yang ada di Indonesia...
Oke, bagi yang gak tau apa itu suporter akan gue Kasih tau sekarang juga...
Suporter sering disebut pamain ke dua belas dalam permainan sepakbola, bagi tim besar suporter tentunya sering memenuhi stadion di setiap pertandingan baik di laga Home ataupun Away...
Berikut nama nama suporter terbesar di Indonesia.



1. Brigata curva sud [ PSS SLEMAN]



Brigata curva sud/BCS merupakan suporter PSS SLEMAN yang berjuluk ELANG JAWA ini merupakan  tim yang berlaga di Liga 2.
Bcs pernah dinobatkan sebagai ultras terbaik se Asia, meraka juga aktif dalam membuat koreografi di setiap pertandingan PSS, suporter ini selalu memenuhi tribun stadion maguwoharjo Sleman.


2. The jakmania [ Persija Jakarta]

Ini merupakan suporter tim yang berlaga di liga 1 yaitu Persija Jakarta, yang merupakan tim yang bermarkas di Ibukota
The jakmania selalu memenuhi stadion GBK, suporter ini kerap berseteru dengan rivalnya yaitu bobotoh dan viking


3. Aremania  [AREMA]

Merupakan suporter Arema yang berasal dari Malang, yang kerap memakai atribut berwarna biru, aremania selalu memenuhi stadion Kanjuruhan atau Gajayana yang merupakan markas tim kebanggaan mereka, tim yang berjuluk singo edan ini kerap berada di papan atas klasemen.

4. Bobotoh [ persib Bandung]


Bobotoh merupakan suporter fanatik yang selalu mendukung Persib Bandung dalam laga Home maupun Away yang memakai atribut Biru, persib Bandung yang berdiri sejak tahun 1933 itu mempunyai jumlah pendukung yang sangat banyak dan selalu memenuhi stadion Jalak harupat maupun Gelora bandung Lautan api (GBLA).


5.Pusamania [Borneo fc]


Suporter ini merupakan suporter tim yang berasal dari Pulau Kalimantan yaitu Borneo fc, tim yang bermarkas di stadion segiri/stadion Palaran ini selalu memenuhi markas tim yang Berjuluk Pesut etam. Borneo fc berdiri pada tahun 1994 yang merupakan tim muda di Liga 1. Pusamania memakai atribut berwarna oranye.

4 komentar:

Unknown mengatakan...

Kalau buat blog jgn fanatik ente, itu harusnya BONEK, bukan Pusamania :v

Dzakyfidel77@blogspot. Com mengatakan...

Itu kalau 10 besar mas baru ada bonek, pasoepati, the macz man, La mania dll

Dzakyfidel77@blogspot. Com mengatakan...

Itu suporter liga 1-2 aja mas kalau Liga 3 masih kurang peminat

Nadia Aprilia T mengatakan...

Wah saya jd lebih tau nih bsk bsk suporter tim luar dong heheh

Posting Komentar

periskop

Pengertian Periskop by   M Rizky H   on   November 11, 2012   in   pengetahuan   Periskop adalah alat optik yang berfungsi untuk m...